Asal-usul Terungkapnya Pria Asal Medan yang Mengaku Sebagai TNI Gadungan Selama 12 Tahun
Seorang warga asal Medan berinisial M (50) harus mengakhiri perjalanan ceritanya menjadi seorang TNI.
Penulis: Restu Wahyuning Asih
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
TRIBUNNEWS.COM - Seorang warga asal Medan berinisial M (50) harus mengakhiri perjalanan ceritanya menjadi seorang TNI.
M, warga Kelurahan Kwala Bekala, Kecamatan Medan Johor, Kota Medan, Sumatera Utara, mengaku sudah menjadi TNI gadungan selama 12 tahun.
Baca: Ratusan Driver Ojol Demo di Depan Kantor Gojek Medan: Kenapa Mereka Takut Menjamu Kita?
Baca: Istri Nekat Selundupkan Sabu ke Sel Tahanan Polsek Medan Barat Untuk Sang Suami
Ia pun mengaku bertugas di Denmadam I/BB.
Untuk meyakinkan orang-orang bahwa dia adalah tentara, M melengkapi diri dengan seragam PDL NKRI berpangkat Peltu, sepatu, baret, sangkur, dan sebuah pistol jenis airsoft gun.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.