Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ucapan Belasungkawa Bupati Karanganyar untuk sang Dalang Legend Ki Manteb Soedharsono

Bupati Karanganyar H. Juliyatmono turut serta mengucapkan belasungkawa dengan penuh empati dan menyentuh.

Penulis: Nadine Saksita Christi
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Ucapan Belasungkawa Bupati Karanganyar untuk sang Dalang Legend Ki Manteb Soedharsono
Istimewa
Bupati Karanganyar H Juliyatmono mengucapkan rasa belasungkawa yang amat mendalam atas berpulangnya Ki Manteb Soedharsono 

"Cintai lah budaya bangsa sendiri secara utuh, semoga almahrum khusnul khotimah," pungkas H Juliyatmo.

Diketahui Ki Manteb Soedharsono lahir di Palur, Mojolaban, Sukoharjo, 31 Agustus 1948.

Saat meninggal beliau genap berusia 72 tahun.

Baca juga: BERITA DUKA: Dalang Kondang, Ki Manteb Sudharsono Meninggal Dunia

Baca juga: BREAKING NEWS: Ki Manteb Soedharsono Meninggal Dunia, Didiagnosa Covid-19, Pemakaman Sesuai Prokes

Ki Manteb Soedharsono adalah seorang dalang wayang kulit ternama yang dari Jawa Tengah.

Karena keterampilannya dalam memainkan wayang, beliau pun dijuluki para penggemarnya sebagai Dalang Setan.

Baca berita lainnya terkait Ki Manteb Soedharsono

(Tribunnews.com/Nadine Saksita)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas