Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Heboh Wafer Isi Silet hingga Paku untuk Tolak Bala, Diberikan ke Anak-anak, Pelaku 10 Kali Beraksi

Heboh terror wafer berisi silet hingga paku untuk menolak bala. Pelaku ternyata telah beraksi sebanyak 10 kali.

Penulis: Miftah Salis
Editor: Sri Juliati
zoom-in Heboh Wafer Isi Silet hingga Paku untuk Tolak Bala, Diberikan ke Anak-anak, Pelaku 10 Kali Beraksi
Kompas.com
Kue wafer yang di lapisan-lapisannya ditemukan benda tajam seperti silet dan pecahan kaca. Wafer ini dibagi-bagikan oleh pria tak dikenal kepada anak-anak yang sedang bermain di Kecamatan Patrang, Jember. 

TRIBUNNEWS.COM - Heboh terror wafer berisi silet hingga paku untuk menolak bala.

Pelaku ternyata telah beraksi sebanyak 10 kali.

Wafer tersebut diberikan pelaku kepada anak-anak.

Kini pelaku berhasil ditangkap pihak kepolisian.

Warga Jalan Cempedak, Kelurahan Jember Lor, Kecamatan Patrang, Jember digegerkan dengan penemuan wafer berisi paku, silet, hingga staples.

Wafer berisi benda tajam tersebut diberikan kepad anak-anak yang sedang bermain.

Kronologi

Berita Rekomendasi

Mengutip Tribun Jatim, pelaku berinisial A (42) mendatangi sebuah rumah di Jalan Cempedak pada Sabtu (31/7/2021).

A memberikan tiga bungkus wafer kepada seorang anak.

Namun si anak enggan menerimanya.

A lalu melempar bungkusan wafer tersebut.

Bocah tersebut bersama sang kakak kemudian melihat wafer tersebut.

Baca juga: VIRAL Kisah Penjual Nasi Pecel Ditipu Pembeli, Dibayar Uang Rp 2 Ribu yang Dicat Mirip Rp 20 Ribu

Baca juga: Gara-gara Tanya Uang Pembayaran Petai, Istri Dianiaya Suami hingga Memar, Kini Alami Trauma

Baca juga: Dulu Viral Jual Motor demi Bertemu Pria Kenalannya di FF, Gadis Ini Pura-pura Mandi Lalu Kabur Lagi

Pelaku penebar teror wafer berisi pecahan paku dan silet di Jember akhirnya ditangkap polisi, Selasa (3/8/2021).
Pelaku penebar teror wafer berisi pecahan paku dan silet di Jember akhirnya ditangkap polisi, Selasa (3/8/2021). (Istimewa/TribunJatim.com)

Mereka pun sempat membuka kemasan dan mencoba mencicipinya.

Namun mereka merasakan sesuatu yang janggal.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas