Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Wanita asal Malang Dituntut Rp 750 Juta Usai Tagih Utang Via Facebook, Pemilik Utang Selalu Mengelak

Viral kisah malang wanita bernama Dian yang berniat menagih utang rekannya di Facebook malah justru dituntut karena melanggar UU ITE.

Penulis: Linda Nur Dewi R
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Wanita asal Malang Dituntut Rp 750 Juta Usai Tagih Utang Via Facebook, Pemilik Utang Selalu Mengelak
Lu'lu'ul Isnainiyah
Kolase foto Dian, wanita yang dituntut uang Rp 750 juta saat menagih utang lewat kolom komentar Facebook. 

Dian juga menyangkal disebut telah melakukan tindak pidana karena mendistribusikan atau membuat informasi elektronik yang bermuatan penghinaan dan atau pencemaran nama baik. Ia diancam Pasal 45 Ayat (3) jo Pasal 27 ayat (3) UU ITE.

"Saya itu nggak nyebarkan, mendistribusikan, mengirimkan. Saya kan menulis di komen gitu. Setelah itu postingannya sudah nggak ada. Yang saya tanyakan, yang lihat siapa? Yang nyebarkan siapa?," tegas Dian.

(Tribunnews.com/Linda) (TribunJateng/M Syofari Kurniawan) (SuryaMalang.com/Lu’lu’ul Isnainiyah)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas