Profil Mbak Ita, Wali Kota Semarang yang Disorot usai Mutasi Camat Gajahmungkur, Politisi PDIP
Inilah profil Mbak Ita atau Hevearita Gunaryanti Rahayu, Wali Kota Semarang yang disorot usai mutasi Camat Gajahmungkur.
Penulis: garudea prabawati
Editor: Nanda Lusiana Saputri
(ISTIMEWA // TRIBUN JATENG/EKA YULIANTI FAJLIN)
Kolase Tribunnews: Inilah profil Mbak Ita atau Hevearita Gunaryanti Rahayu, Wali Kota Semarang yang disorot usai mutasi Camat Gajahmungkur, Ade Bhakti. Disebut-sebut karena menyindir soal program nasi goreng.
Berikut riwayat karier dan organisasi Mbak Ita, dikutip dari Wikipedia:
Riwayat Karier
- Funding Officer Bank Universal (1991–1993)
- Team Leader Funding Bank Universal (1993–1994)
- Customer Service Head and Team Leader Funding Bank Universal (1994–1996)
- Pimpinan Cabang Pembantu Jumatan Bank Universal (1996–2000)
- Branch Relation Manager Bank Universal Area Semarang (2000–2002)
Berita Rekomendasi
- Head of Public Sector Bank Permata (2002–2003)
- Direktur Utama PT Adita Farasjaya (2003–2005)
- Direktur Utama PT Sarana Patra Hulu Cepu (2006–2015)
- Wakil Wali Kota Semarang (2016–2021, 2021–2022)
- Plt Wali Kota Semarang (2022–2023)
- Wali Kota Semarang (2023–sekarang)
Riwayat Organisasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.