Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sarkasih Tewas Terbakar Hidup-hidup Saat Kebakaran Melanda Rumahnya di Lorong Family Setia Palembang

Warga sekitar pun berhamburan keluar rumah namun angin kencang dengan cepat membesarkan kobaran api

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Sarkasih Tewas Terbakar Hidup-hidup Saat Kebakaran Melanda Rumahnya di Lorong Family Setia Palembang
SRIPOKU/ANDYKA WIJAYA
Seorang pria 50 tahun tewas dalam kebakaran di Kelurahan 7 Ulu Kecamatan SU I, Palembang, Selasa, (7/11/2023), sekitar pukul 20.30. 

Adapun data rumah rumah korban terbakar yakni rumah korban Sarkasih, Daud, Abdullah, dan  Rumah Husni Habi. 

Sementara, Kapolsek SUI, Kompol Tatang ketika di konfirmasi Sripoku, membenarkan adanya peristiwa kebakaran tersebut.

"Benar adanya peristiwa kebakaran tersebut di TKP Lorong Fimily Setia, api menghanguskan 4 rumah korban, " katanya. 

Lanjut Tatang, api dari keterangan saksi yang juga berstatus korban yakni Nuraini, api berawal dari rumah Sarkasih,

"Tetapi asalnya dari mana masih kami lakukan penyelidikan mendalam," katanya sambil mengatakan ada satu korban jiwa dalam kebakaran ini, korban yakni Sarkasih. 

Artikel ini telah tayang di TribunSumsel.com dengan judul Kebakaran di 7 Ulu Palembang Menewaskan Pria 50 Tahun, 4 Rumah Warga Hangus Terbakar

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas