Sosok Udin Rodjudin, Hampir Jual GOR Seharga Rp40 M Demi Biaya Berobat Eks Kiper Timnas Kurnia Meiga
GOR itu awalnya akan dijual demi biaya pengobatan Kunia Meiga yang menderita penyakit Papiledema hingga penglihatannya tinggal 5 persen.
Editor: Erik S
"Dia pergi enggak balik-balik. Tahun 2022 aku ditinggal. Setelah lahiran aku urus cerai," tutup Azhiera.
Selain pecandu alkohol, Azhiera juga tidak menutupi fakta kalau Kurnia Meiga sering melakukan KDRT.
Bahkan Azhiera mengaku KDRT yang dilakukan Kurnia Meiga sudah sering kali terjadi di depan anak-anaknya.
Hingga suatu kejadian, putri sulungnya berteriak meminta sang ayah berhenti menyakiti ibunya.
"KDRT itu udah sering banget kak," ungkap Azhiera.
Penulis: Sarah Elnyora
Artikel ini telah tayang di SuryaMalang.com dengan judul Profesi Udin Rodjudin Mantan Mertua Kunia Meiga Punya GOR Rp 40 M, Mau Dijual Eks Menantu Berkhianat
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.