5 Gunung Berapi Paling Berbahaya di Dunia Saat Ini, 2 di Antaranya di Indonesia
Cincin Api Pasifik terkenal dengan gunung berapinya yang aktif dan berbahaya, dua di antaranya ada di Indonesia.
Editor: Tinwarotul Fatonah
TribunWow.com/Maria Novena Cahyaning Tyas
TRIBUNNEWS.COM - Di Indonesia, lebih dari 197 juta orang tinggal dalam radius 100 km dari gunung berapi, serta 8,6 juta dalam radius 10 km.
Indonesia sendiri juga pernah mengalami peristiwa letusan gunung berapi yang paling mematikan.
Misalnya saja letusan Krakatau pada 1883, Merapi pada 2010, serta Sinabung dan Agung yang masih berlangsung, meski status Gunung Agung telah turun dari status awas menjadi siaga.
Hal ini sebenarnya wajar terjadi, mengingat Indonesia sendiri masuk ke dalam Pacific Ring of Fire (Cincin Api Pasifik).
Dilansir ibtimes.co.uk, ada banyak gunung api paling berbahaya di wilayah Cincin Api Pasifik, berikut daftarnya.
Berita Rekomendasi