Daftar Idol yang Hadiri Seoul Music Awards 2019, Ada BTS, Wanna One, dan Lainnya
Seoul Music Awards 2019 umumkan daftar idol K-Pop yang akan memeriahkan panggung acara, ada BTS, SEVENTEEN, Wanna One, dan masih banyak lainnya.
Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
Instagram/golden_disc
Seoul Music Awards 2019 umumkan daftar idol K-Pop yang akan memeriahkan panggung acara, ada BTS, SEVENTEEN, Wanna One, dan masih banyak lainnya.
10. MOMOLAND
Baca: RM BTS Berhasil Menghipnotis dan Menginspirasi Banyak Orang Lewat Pidatonya di 3 Momen Ini
Pada Seoul Music Awards 2018 sebelumnya, BTS berhasil membawa pulang Daesang.
Simak daftar nominasi untuk Seoul Music Awards 2019 kali ini.
1. Best Album
2. Best Sound Source
3. Rookie of the Year
4. Best Ballad
Berita Rekomendasi
5. Best OST
6.Best R&B / Hip Hop
7.Best Trot
8. Best Band
9. Popularity Award
10. K-Wave Popularity Award
Baca: V BTS Ungkap Alasan Mengapa Ia Menggendong Suga saat di Panggung Golden Disc Awards 2019
11. Show & Culture Award