Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Akhir Piala Asia 2019, Jepang vs Uzbekistan, Samurai Biru Unggul dengan Skor 2-1

Hasil akhir Piala Asia 2019, Jepang vs Uzbekistan, Samurai Biru unggul 2-1 , Kamis (17/1/2019).

Penulis: Gigih
Editor: Suut Amdani
zoom-in Hasil Akhir Piala Asia 2019, Jepang vs Uzbekistan, Samurai Biru Unggul dengan Skor 2-1
zimbio.com
Timnas Jepang di Piala Dunia 2018 

Tertinggal satu gol, Jepang langsung menekan barisan pertahanan Uzbekistan.

Umpan matang dari Sei Muroya, berhasil dituntaskan Yoshinori Muto dengan sundulan pada menit ke 43.

Skor 1-1 untuk kedua kesebelasan.

Hingga babak pertama usai, pertandingan Jepang Vs Uzbekistan berakhir dengan skor 1-1.

Di babak kedua, Jepang mengambil alih inisiatif serangan dan menciptakan beberapa peluang di depan gawang uzbekistan.

Akhirnya pada menit 58, Tsukasa Shiotani sukses mencetak gol kedua Jepang.

Unggul dua gol tidak membuat armada Samurai Biru mengendurkan serangan mereka.

Berita Rekomendasi

Sedangkan Uzbekistan berusaha untuk bisa mencetak gol penyama.

Intensitas pertandingan meningkat di babak kedua.

Di menit 80, Jepang nyaris mencetak gol ketiga mereka andai sepakan Koya Kitagawa tidak melambung diatas mistar gawang.

Uzbekistan yang mengincar gelar juara grup tidak berdiam diri, mereka juga melakukan serangan-serangan berbahaya dan menghasilkan beberapa peluang.

Sepakan Davron Khashimov di menit 89 nyaris menggetarkan gawang dari Jepang andai Daniel Schmidt tidak melakukan penyelamatan yang gemilang.

Skor 2-1 menjadi hasil akhir pertandingan.

Dengan hasil ini Jepang lolos ke babak berikutnya sebagai juara grup F.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas