Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

4 Manfaat Minyak Kelapa untuk Kecantikan yang Wajib Diketahui

Coconut Oil atau Minyak kelapa ternyata mempunyai banyak manfaat untuk kecantikan, mulai dari penghapus make up hingga mengobati jerawat.

Penulis: Lita Andari Susanti
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in 4 Manfaat Minyak Kelapa untuk Kecantikan yang Wajib Diketahui
nova.id
Manfaat minyak kelapa bagi kecantikan 

TRIBUNNEWS.COM - Coconut oil atau minyak kelapa ternyata tidak hanya digunakan sebagai bahan masakan.

Saat ini minyak kelapa banyak dimanfaatkan untuk mengatasi permasalahan kulit.

Seperti kulit kering, bibir kering dan masih banyak lagi.

Berikut Tribunnews.com rangkum dari laman allwomenstalk.com untuk empat manfaat minyak kelapa bagi kecantikan.

1. Menghapus make up

Ilustrasi
Ilustrasi (TheDoctor.Pk)

Banyak produk cairan penghapus makeup yang beredar di masyarakat.

Namun, dari sebagian besar produk banyak yang menggunakan bahan kimia yang sangat keras.

Berita Rekomendasi

Sehingga akan menimbulkan masalah untuk para pemilik kulit sensitif.

Founder Epionce Skincare, Dr. Carl Thornfeldt, mengatakan bahwa minyak kelapa aman digunakan untuk menghapus makeup.

Cara pemakaiannya, celupkan kapas pada minyak kelapa.

Kemudian usapkan pada wajah untuk menghapus makeup.

2. Sebagai Pelembab atau body lotion


Kandungan lemak alami yang terdapat di dalam minyak kelapa dapat dimanfaatkan sebagai pelembab untuk mengatasi kulit kering.

Selain melembabkan, minyak kelapa akan membuat kulit menjadi tidak kusam.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas