Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Unggah Foto Pertama Bersama Zalina Rayne Wyllie, Hamish Daud: I'm Lost for Words

Hamish Daud mengunggah foto pertama bersama putrinya, Zalina Rayne Wyllie, Rabu (13/2/2019), tuliskan caption yang singkat; I'm lost for words.

Penulis: Fitriana Andriyani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
zoom-in Unggah Foto Pertama Bersama Zalina Rayne Wyllie, Hamish Daud: I'm Lost for Words
Instagram/@hamisdw
Pasangan Raisa, Hamish Daud saat menggendong bayinya 

TRIBUNNEWS.COM - Hamish Daud mengunggah foto pertama bersama putrinya, Zalina Rayne Wyllie, Rabu (13/2/2019).

Dalam unggahan itu, ia menulisakan caption yang singkat; I'm lost for words, 'aku kehilangan kata-kata'.

Foto bernuansa gelap itu menampilkan potret Hamish Daud tengah menggendong Zalina sambil menunduk dan tersenyum.

Unggahan itu banjir komentar, beberapa datang dari artis-artris ternama seperti Dian Sastro Wardoyo, Yasmin Wildblood, Stuart Collin, Afgan Syahreza, Wulan Guritno, Mudy Ayunda, dan sebagainya.

"Congratulations guys," tulis @therealdisastr.

"Congratulatins guys," tulis @yaswildblood.

"congrats. happy for both of you kak. welcome to the world," tulis @stuartcollin.

Berita Rekomendasi

"Congrats man!" tulis @afgansyah.reza.

"OMG congratulations guys @hamishdw @raisa6690 welcome to the world baby," tulis @wulanguritno.

"Congratulations you two," tulis @maudyayunda.

Baca: Raisa Melahirkan, Hamish Daud Pamer Gendong Putri Cantiknya: Kehilangan Kata-Kata

Tak hanya mengunggah foto menggendong putrinya, Hamish Daud juga mengunggah foto karangan bunga di Instastory-nya.

Karangan bunga pertama datang dari perusahaan mobil BMW Indonesia.

Karangan bunga dengan warna latar dominan merah muda tersebut bertuliskan "Welcome Zalina Raine Wyllie. Congratulations Hamish & Raisa".

Baca: Hamish Daud Posting Foto Pertama Bareng Buah Hati, Suami Raisa Juga Pamerkan Kado dari Para Artis

Karangan bunga bmw
Karangan bunga bmw (Instagram @Hamisdw)

Buket bunga selanjutnya datang dari Bunga Citra Lestari dan keluarganya.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas