Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb
LIVE ●
tag populer

Ada Nama Cut Tari di Surat Teh Rini

Istri kedua A'a Gym, Teh Rini menulis surat pada wartawan agar pergi dari rumahnya. Di surat ini disebutkan nama Cut Tari.

Penulis: Adiatmaputra Fajar Pratama
TRIBUNNEWS.COM - Kehadiran wartawan dianggap istri kedua A'a Gym, Teh Rini sudah sangat mengganggu dirinya. Dia pun menulis surat pada wartawan agar pergi dari rumahnya. Di surat ini disebutkan nama Cut Tari.

Ada apakah gerangan? Dalam surat itu, Teh Rini mengingatkan agar para pewarta tidak mengganggu privasi hidupnya dengan Aa Gym.

Teh Rini pun mengingatkan kepada para pewarta infotaiment dan gosip agar ingat dengan balasan yang diberikan kepada Allah. Hal itu ia bandingkan dengan mantan presenter gosip, Cut Tari yang suka membicarakan orang kini menjadi gunjingan orang.

"Coba deh diperiksa niat, nggak ada masalahanya selain untuk menaikan oplah, rating dan memberi bahan ke orang-orang untuk ghibah," ujar Teh Nini dalam surat tersebut.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Atas