Coba Bandingkan, Enam Artis Ini Ternyata Lebih Cantik Sebelum Operasi Plastik
Banyak orang menilai wajah asli mereka jauh lebih cantik sebelum disusupkan oleh 'benda-benda plastik' melalui operasi.
Penulis: Ruth Vania C
Editor: Rendy Sadikin
5. Rose McGowan
Rose McGowan
Bukan seperti artis lain yang ingin mempercantik diri, Rose melakukan operasi plastik pascakecelakaan mobil yang menimpa dirinya pada 2007.
Mobil yang ditumpangi Rose saat itu tertabrak mobil lain dari arah yang masih misterius.
Kacamata yang dikenakan Rose menusuk ke kulit dan mata aktris tersebut, alhasil dia melakukan operasi plastik.
Banyak orang kaget dengan perubahan wajah mantan kekasih musisi Marilyn Manson ini.
Bahkan, sejumlah follower-nya di Instagram mengatakan Rose kini lebih mirip Michael Jackson.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.