Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

JKT48 Meriahkan Malam Grand Final Puteri Indonesia 2016

Grup vokal JKT48 turut memeriahkan acara Malam Grand Final Puteri Indonesia 2016, Jumat (19/02/2016).

Penulis: Regina Kunthi Rosary
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in JKT48 Meriahkan Malam Grand Final Puteri Indonesia 2016
Regina KR/Tribunnews.com
Grup vokal JKT48 turut memeriahkan acara Malam Grand Final Puteri Indonesia 2016, Jumat (19/02/2016). 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Regina Kunthi Rosary

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Grup vokal JKT48 turut memeriahkan acara Malam Grand Final Puteri Indonesia 2016, Jumat (19/02/2016).

Mereka tampak cantik nan menggemaskan dengan balutan busana senada.

Gerakan mereka pun tampak kompak dan energik.

Lagu pertama yang mereka bawakan berjudul Fortune Cookie in Love.

Beberapa saat kemudian, mereka kembali tampil membawakan lagu berjudul Papan Penanda Isi Hati.

Pancaran wajah penuh keriangan dari mereka pun tampak menular pada para penonton yang hadir di Plenary Hall, Jakarta Convention Center.

Berita Rekomendasi

Setelah penampilan mereka, lima besar finalis Puteri Indonesia 2016 akan diumumkan.

Kini, juri tengah berdiskusi untuk menentukan kelima besar tersebut.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas