Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Hal-Hal Seputar Ayana Jihye Moon, Artis Korea Selatan yang Menjadi Mualaf

Ayana bangga menyebutnya sebagai muslim meski mendapat respon kurang baik dari keluarganya.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Hal-Hal Seputar Ayana Jihye Moon, Artis Korea Selatan yang Menjadi Mualaf
Instagram
Ayana Jihye Moon. 

TribunStyle.com/Verlandy Donny Fermansah

TRIBUNNEWS.COM - Mantan personel grilband K-Pop 5Dolls, Ayana Jihye Moon, memilih masuk Islam dan meninggalkan hingar-bingar dunia hiburan.

Tentu saja keputusannya itu menjadi perhatian, tak terkecuali publik Tanah Air.

Ayana menjadi seorang mualaf karena keinginannya sendiri.

Ayana bangga menyebutnya sebagai muslim meski mendapat respon kurang baik dari keluarganya.

Berikut 5 fakta Ayana, artis cantik asal Korea Selatan yang memutuskan berhijab.

1. Mualaf Ketika Remaja

xolovelyayana
instagram.com/xolovelyayana
BERITA TERKAIT

Gadis kelahiran 28 Desember 1995 memutuskan memeluk Islam ketika masih duduk di bangku SMU.

Ketertarikannya dengan budaya Timur Tengah menuntunnya mengenal Islam.

Ia kemudian mulai belajar Islam melalui internet.

Ayana juga sempat mengikuti summer camp untuk mendalami Islam.

Setelah itu Ayana mantap menjadi mualaf seutuhnya.

2. Belajar Islam Sampai ke Malaysia

Keseriusan Ayana mendalami Islam ternyata dibuktikan dengan menempuh studi Islam di Universitas Islam Malaysia.

Halaman
12
Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas