Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Mulai Pacaran Saat Valentine, Begini Cara Maria Ozawa Rayakan Satu Tahun Hubungannya dengan Kekasih

Tepat pada hari Valentine tahun 2018 inilah, Maria Ozawa merayakan satu tahun hubungannya dengan Jose Sarasola.

Penulis: Bobby Wiratama
zoom-in Mulai Pacaran Saat Valentine, Begini Cara Maria Ozawa Rayakan Satu Tahun Hubungannya dengan Kekasih
Kolase Tribunnews

TRIBUNNEWS.COM - Bagi beberapa orang, datangnya Februari dianggap sebagai masa-masa yang menggembirakan.

Pasalnya , bulan kedua di kalender masehi ini kerap dikaitkan dengan bulan kasih sayang.

Hal ini terjadi lantaran adanya peringatan Hari Valentine di tanggal 14 Februari yang dirayakan di banyak negara.

Untuk merayakan hari Valentine ini, banyak anak muda yang memilih untuk jalan berdua atau lakukan dating romantis.

Selain itu, banyak juga pasangan yang menjadikan hari valetine sebagai momentum untuk memulai hubungan asmara mereka.

Hal inilah yang kiranya dilakukan juga oleh sosok Maria Ozawa.

Ya, pada perayaan Valentine tahun lalu, sosok yang akrab disapa Miyabi ini membagikan sebuah kabar yang mengejutkan.

Berita Rekomendasi

Kabar tersebut adalah status hubungan Maria Ozawa yang kini menjadi kekasih seorang pria!

Seperti yang diketahui sebelumnya, Artis yang juga dikenal dengan nama Miyabi ini sempat menyandang gelar ratu film dewasa di Negeri Sakura beberapa tahun yang lalu.

Walaupun dulunya dia dikenal sebagai bintang film dewasa, kini karir wanita yang memiliki nama panggilan Miyabi ini sudah kembali ke jalan yang benar.

Sejak April tahun 2015 lalu, Maria mengubah pencitraannya dengan mengambil langkah untuk pindah dan menetap di Manila, Filipina.

Di Filipina, Maria Ozawa memulai hidup baru sebagai aktris film layar lebar.

Ia diketahui bermain dalam beberapa film semenjak kepindahannya ke Filipina.

Di Filipina jugalah tampaknya Miyabi menemukan pasangan hidupnya.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas