Selamat! Penantian Panjang Ello Tahitoe Terjawab, Ia Resmi Keluar dari Rehabilitasi!
Ello sudah resmi bebas dari Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO) Cibubur, Jakarta Timur.
Editor: Aji Bramastra
wartakotalive.com/arie puji waluyo
Marcello Tahitoe (34) ditemui di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (16/1/2018). Majelis hakim menjatuhkan hukuman sembilan bulan rehabilitasi atas kasus penyalahgunaan narkotika jenis ganja.
TRIBUNNEWS.COM- Penyanyi Marcello Tahitoe atau Ello sudah resmi bebas dari Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO) Cibubur, Jakarta Timur.
Hal itu dibenarkan oleh kuasa hukum Ello, Chris Sam Siwu saat dihubungi pada Senin (7/5/2018).
Chris Sam Siwu mengatakan bahwa Ello telah keluar rehabilitasi sejak Jumat lalu dengan dijemput oleh keluarga dan manajernya.
"Iya, sudah fix keluar. Jumat, dijemput keluarga, dan manajer," ungkap Chris Sam Siwu.
Baca Artikel Selengkapnya
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.