Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Saat Temani Anaknya Bermain, Suami Ayu Dewi malah Jadi Sorotan karena Celana Pendeknya

Untuk itu, saat menemani anaknya bermain, Ayu dan Regi Datau pun sepakat untuk meninggalkan ponsel demi mengawasi kegiatan anaknya.

Editor: Dimas Setiawan Hutomo
zoom-in Saat Temani Anaknya Bermain, Suami Ayu Dewi malah Jadi Sorotan karena Celana Pendeknya
Instagram
Ayu Dewi dan Regi Datau 

TRIBUNNEWS.COM - Ayu Dewi dikenal sebagai presenter dengan gaya kocak dan blak-blakan.

Namun siapa sangka jika Ayu Dewi justru mempunyai suami yang cuek dan pendiam.

Meski begitu, rumah tangga Ayu Dewi dan suaminya, Regi Datau, jauh dari terpaan gosip miring.

Kebahagiaan pasangan ini semakin lengkap dengan hadirnya dua buah hati mereka.

Menjadi orang tua yang juga berkarir, Ayu Dewi pun sepakat membagi waktunya untuk menemani dua anaknya bermain.

Karena menurut presenter 33 tahun ini, putri sulungnya saat ini lebih senang bermain dengan aktivitas fisik.

Sehingga memerlukan pengawasan khusus.

Berita Rekomendasi

Untuk itu, saat menemani anaknya bermain, Ayu dan Regi Datau pun sepakat untuk meninggalkan ponsel demi mengawasi kegiatan anaknya.

Hal ini seperti yang dilansir TribunStyle.com dari akun Instagram @mrsayudewi.

HALAMAN SELANJUTNYA>>>

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas