8 Sisi Gelap dari Dunia Industri Kpop, Pikirkan Lagi untuk Menjadi Haters Idol
Tak selamanya manis dan bergelimang harta, berikut 8 sisi gelap industri Kpop yang tak banyak diketahui
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
TribunStyle.com/Archieva Prisyta
TRIBUNNEWS.COM - Saat ini industri Kpop sedang sangat mendunia.
Banyak idol Kpop yang terkenal tak hanya di Korea Selatan.
Mereka dikenal hingga ke seluruh dunia, BTS misalnya.
Kini lagu Kpop bahkan sudah masuk ke chart Billboard.
BACA: Kaley Cuoco Dilarikan ke Rumah Sakit saat Bulan Madu, Harus Jalani Operasi 5 Hari setelah Pernikahan
Hal ini berarti makin banyak penggemar Kpop di seluruh dunia.
Lagu yang easy listening dan wajah menawan menjadi daya tarik Kpop.
Berita Rekomendasi
Di balik kemewahan ini, ada banyak sisi gelap dalam industri Kpop.
Industri Kpop penuh dengan trik dan tak seindah tampilannya.
Melansir ranker.com, berikut 8 sisi gelap industri Kpop yang tak banyak diketahui.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.