Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Rayakan Idul Adha di Jember, Dewi Perssik Bagikan Daging Kurban ke 1200 Orang

Pedangdut Dewi Perssik menjadi salah satu artis tanah air yang ikut merayakan Hari Raya Idul Adha.

Penulis: Fathul Amanah
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
zoom-in Rayakan Idul Adha di Jember, Dewi Perssik Bagikan Daging Kurban ke 1200 Orang
TRIBUNNEWS.COM/TRIBUNNEWS.COM/LENDY RAMADHAN
Pedangdut sekaligus aktris Dewi Perssik berikan keterangan kepada awak media mengenai gaji karyawannya yang mencapai Rp. 30 juta di gedung stasiung televisi swasta, Jalan Kapt. Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (27/6/2018). TRIBUNNEWS.COM/LENDY RAMADHAN 

Para warga yang datang terlihat antre dengan tertib.

Terpancar kebahagiaan dan semangat luar biasa dari wajah mereka.

Selain membagikan daging dan uang santunan, Depe juga tak sungkan menyalami para warga tersebut.

Tak jarang ia bahkan mencium tangan para warga sebagai bentuk penghormatan kepada yang lebih tua.

Inspiratif banget ya artis cantik satu ini?

Patut banget ditiru nih guys!

(Tribunnews.com/Fathul Amanah)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas