Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Augie Fantinus Jadi Tersangka Usai Unggah Video 'Calo Tiket' di GBK, Berikut Pasal yang Menjeratnya

Usai unggah video 'calo tiket', Polisi menetapkan presenter Augie Fantinus sebagai tersangka kasus dugaan pencemaran nama baik.

Penulis: Grid Network
zoom-in Augie Fantinus Jadi Tersangka Usai Unggah Video 'Calo Tiket' di GBK, Berikut Pasal yang Menjeratnya
Instagram @augiefantinus
Augie Fantinus diperiksa setelah mengunggah video polisi yang ia sebut menjadi calo tiket Asian Para Games 2018 di kawasan Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Kamis (11/10/2018). 

TRIBUNNEWS.COM -  Ajang pesta olahraga Asian Para Games 2018 tengah berlangsung.

Namun sebuah kabar tak sedap datang dari presenter Augie Fantinus.

Augie harus berurusan dengan polisi lantaran mengunggah video 'calo tiket' saat menonton pertandingan Asian Para Games 2018.

Polisi menetapkan presenter Augie Fantinus sebagai tersangka kasus dugaan pencemaran nama baik.

Dikutip dari Kompas.com, Augie melalui akun Instagram @augiefantinus, diketahui pria yang berprofesi sebagai presenter itu mengunggah video oknum polisi yang diduga melakukan tindak percaloan.

"(Augie) jadi tersangka. Sudah tersangka," kata Dirreskrimsus Polda Metro Jaya Kombes Pol Adi Deriyan saat dihubungi awak media melalui telepon, Jumat (12/10/2018).

Baca Selengkapnya

Berita Rekomendasi
Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas