Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sang Putri Soal Kebiasaan Hotman Paris Bareng Perempuan Cantik: Bayangkan Kalau Suami Saya Begitu

Anak-anak Hotman Paris Hutapea berkomentar soal kebiasaan ayahnya yang kerap bergaul dengan perempuan perempuan cantik dan seksi.

Editor: Januar Adi Sagita
zoom-in Sang Putri Soal Kebiasaan Hotman Paris Bareng Perempuan Cantik: Bayangkan Kalau Suami Saya Begitu
INSTAGRAM
kolase: Felicia Putri Parisienne, putri Hotman Paris Hutapea, Hotman Paris berfoto bareng perempuan cantik. 

Laporan reporter TribunJatim.com, Cindi Dinda Andani

TRIBUNNEWS.COM - Hotman Paris Hutapea dikenal selalu dikelilingi wanita cantik.

Ia mengunggah foto maupun video joget bersama cewek-cewek cantik di akun Instagramnya.

Sebab itu video-video Hotman Paris sering menuai pro kontra di kalangan para netizen.

Beberapa kali Hotman sempat mengatakan bahwa itu hanya terjadi di depan kamera.

Ia masih tetap setia kepada sang istri yang telah dinikahinya selama 31 tahun.

Meski begitu, masih banyak netizen yang mengkasihani istri Hotman Paris.

Berita Rekomendasi

Anak-anak Hotman Paris pun akhirnya mengungkapkan isi hatinya ketika melihat tingkah ayah mereka.

Hal tersebut diungkapkan dalam tayangan "Hotman Paris Show", Rabu (24/10/2018).

Fritz Paris Junior, anak bungsu Hotman, menjelaskan bahwa itu hanya di depan kamera.

"Itu kan di depan kamera ya, di tepan televisi," ungkap pria berkacamata ini.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI >>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas