Celine Evangelista Unggah Foto Berhijab Syar'i Merasa Nyaman, Dipuji Cantik hingga Ungkap Alasannya
Melihat penampilan terbarunya itu, warganet pun membanjiri kolom komentar Celine.
Editor: Rifatun Nadhiroh
TRIBUNNEWS.COM - Artis peran Celine Evangelista (27) tiba-tiba mengunggah potret dirinya bersama ustaz Riza Muhammad pada Rabu siang (8/5/2019).
Istri dari aktor Stefan William itu nampak cantik memakai balutan busana muslim warna pink.
Ia juga mengenakan hijab syar'i yang kerap dipakai wanita muslim.
Melihat penampilan terbarunya itu, warganet pun membanjiri kolom komentar Celine.
Tak sedikit yang memuji Celine terlihat makin cantik.
"ni org cantik bnget behijab ,"
"Masya'allah cantik.."
Berita Rekomendasi
"Serius cantik bgt....,"
"Maaf saya pangling malahan.. Pas liat nmanya celine bru engeh hehe,"
"Cantik bngt ka .,"
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.