Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Aurel Takut Ibunya Dicurigai Korupsi di DPR, Krisdayanti: Dari Zaman Dulu Sudah Pakai Hermes

Pernah kesal karena dicurigai korupsi, Aurel pun seperti memberi peringatan pada sang Mimi, jika kecurigaan bisa saja mengampiri Krisdayanti.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Aurel Takut Ibunya Dicurigai Korupsi di DPR, Krisdayanti: Dari Zaman Dulu Sudah Pakai Hermes
Tribunnews/JEPRIMA
Anggota DPR terpilih dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Krisdayanti atau yang akrab disapa KD saat menghadiri pelantikan anggota DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (1/10/2019). Krisdayanti tampil cantik dan anggun dalam balutan kebaya merah yang merupakan rancangan dari desainer Anne Avantie. Tribunnews/Jeprima 

TRIBUNNEWS.COM - Dua anak Anang Hermansyah dan Krisdayanti yakni Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah rupanya masih mengingat bagaimana rasanya jadi anak wakil rakyat.

Ada kesan yang sepertinya kurang nyaman di hati dua remaja ini.

Seperti yang kita tahu, Anang Hermansyah sudah lebih dulu duduk jadi anggota DPR pada periode sebelumnya.

Hal ini membuat Aurel dan Azriel sedikit banyak mengetahui tentang kehidupan anggota DPR.

Pada pada vlog berjudul 'AUREL DAN AZRIEL BERIKAN KENANGAN UNTUK MIMI KD' yang tayang pada 29 Maret 2019 lalu, Aurel membongkar bagaimana kesalnya saat keluarga A6 (Anang, Ashanty, Aurel, Azriel, Arsy dan Arsya) disoroti dan dianggap kerap liburan dengan uang korupsi.

Aurel pun seperti memberi peringatan pada sang Mimi, jika kecurigaan bisa saja mengampiri Krisdayanti.

Anggota DPR terpilih dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Krisdayanti atau yang akrab disapa KD  saat menghadiri pelantikan anggota DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (1/10/2019). Krisdayanti tampil cantik dan anggun dalam balutan kebaya merah yang merupakan rancangan dari desainer Anne Avantie. Tribunnews/Jeprima
Anggota DPR terpilih dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Krisdayanti atau yang akrab disapa KD saat menghadiri pelantikan anggota DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (1/10/2019). Krisdayanti tampil cantik dan anggun dalam balutan kebaya merah yang merupakan rancangan dari desainer Anne Avantie. Tribunnews/Jeprima (Tribunnews/JEPRIMA)

"Nah, ntar tiba-tiba enggak tau apa. Enggak enak, abis kadang kita liburan dibilang gini, apa namanya korupsi ya? Lah," sungut Aurel.

Berita Rekomendasi

Obrolan ini berawal saar Aurel mempertanyakan kenapa ibu kandungnya tersebut mau terlibat dalam politik.

KD pun membuka semuanya

Keluarga Anang dan Ashanty ditemui sebelum berlibur ke Kanada di kediaman mereka di Cinere, Depok, Jawa Barat, Jumat (7/6/2019).
Keluarga Anang dan Ashanty ditemui sebelum berlibur ke Kanada di kediaman mereka di Cinere, Depok, Jawa Barat, Jumat (7/6/2019). (Tribunnews.com/Apfia Tioconny Billy)

KD saat berbincang dengan Aurel dan Azriel

Saat itu mereka baru saja memberikan kejutan ulang tahun untuk ibunya dan berkumpul di meja makan.

"Bentar deh, Mimi tuh DPR ya? DPR RI? Kenapa sih? Pipi aja keluar lo, kenapa Mimi mau masuk sih?" tanya Aurel penasaran.

"Ditelepon langsung sama Bu Mega," jawab KD pelan.

"Disuruh?" tanya Aurel lagi.

Halaman
1234
Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas