Curhatan Nita Thalia Jadi Istri Kedua Selama 19 Tahun, Perasaan Sang Biduan Campur Aduk
Inilah curhatan Nita Thalia, penyanyi dangdut yang selama 19 tahun ini menjadi istri kedua.
Editor: Listusista Anggeng Rasmi
TRIBUNNEWS.COM - Inilah curhatan Nita Thalia, penyanyi dangdut yang selama 19 tahun ini menjadi istri kedua.
Nita Thalia membeberkan perasaannya menjadi istri kedua.
Perasaan senang dan sedih diungkapkan oleh Nita Thalia.
Nita Thalia merupakan penyanyi senior yang sudah berkarya di dunia hiburan sejak tahun 2000-an.
Sudah lama berkarir di belantika musik Tanah Air, Nita Thalia sampai saat ini juga masih sibuk dipanggung musik dangdut.
Lama tidak terdengar kabarnya, Nita Thalia baru-baru ini ini blak-blakan membeberkan kehidupan rumah tangganya bersama sang suami, Nurdin Ruditia.
Nurdin Ruditia merupakan seorang produser sekaligus manajernya.
Nita Thalia diketahui telah menjadi istri kedua dari Nurdin setelah menikah pada Pada 27 Agustus 2000.
Selama 19 tahun, pelantun tembang Goyang Heboh itu menjalani kehidupannya sebagai istri kedua.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.