Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Klaim Punya Jam Rolex Harga Rp 130 Juta yang Ternyata Abal-abal, Barbie Kumalasari Merasa Ditipu

Barbie Kumalasari punya jam Rolex. Ia membelinya saat bertandang ke Eropa. Kalau dirupiahkan, harga jam Rolex miliknya diklaim Rp 130 juta.

Editor: Willem Jonata
zoom-in Klaim Punya Jam Rolex Harga Rp 130 Juta yang Ternyata Abal-abal, Barbie Kumalasari Merasa Ditipu
YouTube Uya Kuya TV
Jam Rp 130 Juta Barbie Kumalasari Terbukti KW, Istri Galih Ngaku Ketipu ke Uya Kuya: Bikin Malu Gue 

"Gue beli di area retail loh, kalau di gerai market Rp 200 (juta) lebih loh ini."

"Gue beli langsung di tempatnya kok," jelas Barbie Kumalasari tak mau kalah.

"Di mana?" tanya Uya Kuya.

"Di Rolexnya langsung, di Eropa," jelas Barbie Kumalasari.

"Enggak mungkin ah, palsu kali lo beli," tuding Uya Kuya.

Uya Kuya kemudian berinisiatif untuk menghubungi rekannya yang bekerja di bidang jam tangan mewah.

"Nih gue telepon orang Rolex," kata Uya Kuya.

Berita Rekomendasi

Tak lama kemudian, sambungan telepon itu terhubung ke rekan Uya Kuya.

"Kalau Batman itu atau Batgirl, dia sekarang harga retailnya berapa ya? Harga resminya," tanya Uya Kuya.

Rupanya jam tangan serupa milik Uya Kuya dan Barbie Kumalasari sudah tak lagi didistribusikan.

"Discontinue. Sekarang adanya Batgirl," jawab rekan Uya Kuya.

Uya Kuya kemudian menanyakan harga terakhir jam tangan mewah tersebut.

"Batman terakhir sebelum discontinue berapa jual terakhir?," tanya Uya Kuya.

"Batman sebelum discontinue kalau enggak salah ya, Rp 143 jutaan lah," jawab teman Uya Kuya.

Halaman
1234
Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas