Kaleidoskop 2019 - Masih Misteri! Deretan 5 Fakta Rian Subroto yang Sempat Diungkap Vanessa Angel
Hingga kini sosok Rian Subroto pemesan Vanessa Angel masih menjadi misteri. Berikut 5 fakta yang sempat terungkap tentangnya.
Editor: Octavia Monalisa
TRIBUNNEWS.COM - Hingga kini sosok Rian Subroto pemesan Vanessa Angel tak pernah terungkap di hadapan publik. Berikut lima fakta soal Rian Subroto yang rela rogoh kocek hingga Rp 80 juta demi seorang Vanessa Angel.
Menjelang akhir tahun 2019, sosok Rian Subroto pria yang memesan Vanessa Angel masih menjadi misteri.
Rian Subroto disebut-sebut adalah seorang pengusaha kaya yang rela merogoh kocek hingga Rp 80 juta demi Vanessa Angel.
Sayangnya di saat Vanessa Angel ramai diperbincangkan, sosok Rian Subroto justru tak nampak batang hidungnya.
• Kaleidoskop Januari 2019 Alasan Spesial Pria Ini Rela Bayar Rp 80 Juta Demi Kencani Vanessa Angel
• Kaleidoskop 2019, Sule Ungkap Reaksi Mengejutkan Saudaranya Usai Ayah Rezky Febian Cerai dari Lina
Sebelumnya seperti yang dikutip Grid.ID dari Surya Tribunnews, inisial R tak lain adalah Rian Subroto dan akan segera dihadirkan dalam persidangan kala itu.
Namun sayangnya lagi-lagi sosok Rian Subroto tak pernah dihadapkan langsung dengan Vanessa Angel dalam persidangan.
Berikut rangkuman fakta-fakta tentang sosok R alias Rian Subroto.
1. Berstatus lajang
Kabar yang beredar selama ini mengatakan bahwa ia sudah menikah adalah salah.
Kasubdit Siber Ditreskrimsus Polda Jawa Timur Akbp Harissandi.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.