Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

8 Peristiwa Selebriti yang Curi Perhatian Sepanjang Tahun 2019, Kematian hingga Fenomena Saldo ATM

Berikut ada delapan peristiwa selebriti yang mencuri perhatian sepanjang tahun 2019, dari kematian hingga fenomena pamer saldo ATM.

Editor: Desi Kris
zoom-in 8 Peristiwa Selebriti yang Curi Perhatian Sepanjang Tahun 2019, Kematian hingga Fenomena Saldo ATM
Kolase TribunNewsmaker - Kompas.com
Ammar Zoni, Irish Bella, dan Uya Kuya 

TRIBUNNEWS.COM -Tinggal menghitung hari lagi, momen pergantian tahun bakal dirayakan publik Indonesia.

Sepanjang tahun ini tentunya banyak peristiwa yang mampu menyedot perhatian publik Indonesia, khususnya dari kalangan artis.

Berikut deretan peristiwa artis yang menyedot perhatian sepanjang tahun 2019 ini.

Via Vallen saat ditemui di kawasan Darmawangsa, Jakarta Selatan, Selasa (3/9/2019).
Via Vallen saat ditemui di kawasan Darmawangsa, Jakarta Selatan, Selasa (3/9/2019).(KOMPAS.com/IRA GITA)

 6 Kasus Artis Tanah Air yang Paling Menyita Perhatian di 2019, Vanessa Angel hingga Trio Ikan Asin

1. Via Vallen vs ART

Kasus Via Vallen yang berseteru dengan asisten rumah tangganya cukup mencuri perhatian publik Indonesia.

Peristiwa ini terjadi pada September 2019 lalu, dimana Via Vallen yang tak terima pakaian dalamnya hingga uang digondol oleh asisten rumah tangga (ART).

Kejadian ini pun menjadi ramai setelah Via Vallen memberitahukannya lewat media sosial Instagram.

Berita Rekomendasi

Saat itu, sang pelantun "Sayang" memberitahukan bahwa seorang ART yang bekerja padanya sering kepergok menggunakan pakaian miliknya tanpa izin.

“Teman-teman aku mau share pengalamanku tentang art di rumah. Dia masih muda, rajin juga.

Tapi belakangan kebongkar kalau selama ini diem-diem dia sering pake baju aku, baju tidur aku bahkan daleman aku juga," tulis Via Vallen.

HALAMAN SE;ANJUTNYA=====>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas