V BTS Ulang Tahun, Berikut Gaya Fashion Kece Kim Tae Hyung yang Terinspirasi Film-film Jadul
V BTS berulang tahun pada 30 Desember 2019, intip gaya fashion V BTS dari bandana, jas, hingga kemeja yang terinspirasi dari film-film jadul.
Editor: Talitha Desena Darenti
TRIBUNNEWS.COM - Ulang tahun V BTS dirayakan oleh fans di seluruh dunia.
V BTS akan berulang tahun, gaya fashionnya selalu menjadi sorotan.
Seperti apa fashion dari V BTS?
V BTS berulang tahun pada 30 Desember 2019, intip gaya fashion V BTS dari bandana, jas, hingga kemeja yang terinspirasi dari film-film jadul.
V BTS adalah salah satu artis Kpop yang terkenal di dunia.
Tak heran jika ulang tahun V BTS yang jatuh pada 30 Desember 2019 turut dirayakan oleh para fans.
V memiliki banyak fans karena wajah tampan, kelakuannya yang kocak, serta gayanya yang kece.
Pria kelahiran tahun 1995 ini juga berkali-kali dinobatkan sebagai pria tertampan dari berbagai situs.
V juga dijuluki 'Manusia Gucci' karena penampilannya yang fashionable dan tampak 'mahal'.
Sebenarnya ketujuh member BTS memiliki style yang berbeda-beda.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.