Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Anak Panti Diajak Bos ANTV Otis Hahijary Tur Keliling Rumahnya, Ini Foto-foto Ekspresi Mereka

Bos ANTV Otis Hahijary menggelar perayaan ulang tahun yang ke-50 di kediaman pribadinya yang mewah.

Editor: Galuh Palupi
zoom-in Anak Panti Diajak Bos ANTV Otis Hahijary Tur Keliling Rumahnya, Ini Foto-foto Ekspresi Mereka
Instagram @otis__hahijary
Otis Hahijary ajak anak panti tur keliling rumah 

TRIBUNNEWS.COM - Bos ANTV Otis Hahijary menggelar perayaan ulang tahun yang ke-50 di kediaman pribadinya yang mewah.

Berbeda dari pesta serupa yang sempat ia gelar di Singapura dan Paris, kali ini Otis Hahijary kedatangan tamu istimewa.

Bila dua acara sebelumnya banyak didatangi kaun selebritis, maka untuk acara di rumah ini Otis mengundang anak-anak panti.

Dalam akun Instagramnya, diketahui perayaan ulang tahun Otis itu memang bertujuan untuk saling berbagi.

Bahkan acaranya pun bertema 'Berbagi Ceria Bersama ANTV'.

 Potret Bos ANTV Otis Hahijary & ART-nya, Dianggap Bak Ibu Sendiri hingga Ikut Pemotretan Keluarga

Otis sempat mengajak anak-anak panti ini untuk tur keliling 'istana' yang ia tinggali.

Potret rumah Otis ini berhasil mencuri perhatian publik.

Berita Rekomendasi

Seperti apa? Berikut ulasannya.

Fasad bagian luar didominasi warna putih dengan pilar-pilar yang megah.

Bagian ruang bersantai yang sekaligus berfungsi sebagai ruang tamu memiliki perabotan bernuansa elegan.

Halaman Selanjutnya >

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas