Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Jeritan Hati BCL Ditinggal Ashraf Sinclair Selamanya: It's Like A Bad Dream Tapi Nyata

Diceritakan penyanyi Andien Aisyah, kondisi BCL sangat terkejut atas kepergian sang suami.

Editor: tribunjakarta.com
zoom-in Jeritan Hati BCL Ditinggal Ashraf Sinclair Selamanya: It's Like A Bad Dream Tapi Nyata
Instagram @bclsinclair
Bunga Citra Lestari 

TRIBUNNEWS.COM -  Jeritan pilu Bunga Citra Lestari (BCL) atas kepergian sang suami, Ashraf Sinclair selamanya.

Ashraf Sinclair meninggal dunia pada Selasa pagi (18/2/2020).

Aktor asal Malaysia itu meninggal dunia di usia ke-40 tahun karena serangan jantung.

Rencananya,  Ashraf Sinclair akan dimakamkan di San Diego Hills Karawang Jawa Barat. 

Bunga Citra Lestari tampak terpukul ditinggal sang suami yang telah menikahinya sejak 2008 lalu.

Diceritakan penyanyi Andien Aisyah, kondisi BCL sangat terkejut atas kepergian sang suami.

"Unge (red: BCL) masih sangat syok tetapi dia bilang ini benar-benar sangat mendadak," ujar Andien Aisyah ditemui awak media.

Berita Rekomendasi

HALAMAN SELANJUTNYA>>>>>>>>>>

Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas