Dugaan Kasus Narkoba, Ririn Ekawati Jalani Pemeriksaan Lanjutan di BNN Lido: Saya Ikuti Prosedur
Artis peran Ririn Ekawati dibawa ke Badan Narkotika Nasional (BNN) Lido, Bogor, Jawa Barat, untuk menjalani pemeriksaan lanjutan.
Penulis: Nuryanti
Editor: Daryono
Pihak kepolisian akan kembali menggelar jumpa pers terkait kasus narkoba yang menyeret nama Ririn Ekawati pada Senin ini.
"Semoga kita mendapat banyak temuan-temuan dari pemeriksaan malam ini."
"Kemungkinan besok kalau ada yang kita dapatkan, akan kita sampaikan kepada media," imbuh Audie.
(Tribunnews.com/Nuryanti) (Wartakotalive/Arie Puji Waluyo) (Kompas.com/Baharudin Al Farisi/Rindi Nuris Velarosdela/Rintan Puspita Sari)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.