Chord Bidadari Surga - Syakir Daulay feat Adiba Uje, Kunci Gitar Mudah Dimainkan
Simak chord lagu Bidadari Surga yang dinyanyikan Syakir Daulay feat Adiba Uje dengan petikan lirik hatimu.. tempat berlindungku. Download MP3 di sini.
Penulis: Sri Juliati
Editor: Muhammad Renald Shiftanto

TRIBUNNEWS.COM - Inilah chord lagu Bidadari Surga yang dinyanyikan Syakir Daulay feat Adiba Uje.
Penyanyi Syakir Daulay kembali meng-cover sebuah lagu lawas yang berjudul Bidadari Surga.
Tak sendirian, Syakir Daulay menggandeng putri mendiang Ustaz Jefri Al Buchori (Uje), yaitu Adiba Khanza Az Zahra.
Adapun lagu Bidadari Surga semula dinyanyikan mendiang Uje bersama sang istri, Ummi Pipik.
Namun, oleh mereka, lirik lagu Bidadari Surga versi Uje sedikit diubah agar sesuai dengan yang menyanyikan.
Baca: Download MP3 Lagu Bidadari Surga - Syakir Daulay ft Adiba Uje, Lengkap dengan Chord dan Video Klip
Baca: Download Lagu Aisyah Istri Rasulullah - Syakir Daulay, Lengkap dengan Video Klip dan Liriknya
Berikut chord gitar dan lirik lagu Bidadari Surga dengan kunci gitar mudah dimainkan:
Intro:
Am G F
Em Dm C G Am
Verse 1:
Am G
Setiap manusia punya rasa cinta
F E
yang mesti dijaga kesuciaannya
Dm Am
namun ada kala insan tak berdaya
F E Am F E Am
saat dusta mampir bertakhta
Am G
ku inginkan dia.. yang punya setia
F E
Dan mampu menjaga kemurniaannya
Dm Am
saat ku tak ada, ku jauh darinya
F E Am
amanah pun jadi penjaganya
Chorus 1:
Am Dm
hatimu.. tempat berlindungku
G C E
dari keheningan malamku
Am A Dm
Tuhanku merestui itu
G C
dijadikan 'kau pasanganku
E Am G F E
engkaulah... Bidadari Surgaku
Verse 2:
Am G
tiada yang memahami segala kekuranganku
F E
kecuali kamu, bidadariku
Dm Am
maafkanlah aku dengan kobodohanku
F E Am
yang tak bisa membimbing dirimu
Chorus 2:
Am Dm
hatimu.. tempat berlindungku
G C E
dari keheningan malamku
Am A Dm
Tuhanku merestui itu
G C
dijadikan 'kau pasanganku
E Am G F E
akulah... Bidadari Surgamu
Am Dm
hatimu.. tempat berlindungku
G C E
dari keheningan malamku
Am A Dm
Tuhanku merestui itu
G C
dijadikan 'kau pasanganku
E Am G F E
engkaulah... Bidadari Surgaku
Download Lagu MP3 Bidadari Surgaku - Syakir Daulay feat Adiba Uje via Spotify
Spotify merupakan platform yang menyediakan lagu dari semua negara di dunia termasuk Indonesia.
Kelebihan mengunduh lagu dari Spotify adalah dapat kamu dengarkan lagu tersebut secara offline atau tanpa koneksi internet.
Sebelum menggunakan fitur download yang ada di Spotify, kamu harus beralih ke akun premium atau berlangganan.
Biaya berlangganan pertama bisa didapatkan hanya dengan Rp 4.990 kemudian Rp 49.990/bulan setelahnya jika membayar dengan kartu Visa, MasterCard, dan American Express.
Kamu juga bisa menggunakan kartu IM3 Oreedo, XL, Smartfren, Tri, dan Telkomsel dengan harga Rp 54.990/bulan dan dapat berhenti berlangganan kapan pun kamu mau.
Setelah berpindah ke akun Premium, kamu bisa mencari lagu dan tahan playlist atau album tersebut hingga muncul tulisan Download.
Tap tulisan 'download' dan tunggu hingga proses mengunduh selesai.
Setelah selesai mengunduh, kamu bisa mendengarkan lagu tersebut di mana pun dan kapan pun walau tanpa koneksi internet atau secara offline.
Berikut link stream atau download lagu Bidadari Surgaku - Syakir Daulay feat Adiba Uje
LINK
(Tribunnews.com/Sri Juliati/Renald)