Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Dewi Perssik Dulu Cita-cita Jadi Ustazah Malah Sukses sebagai Pedangdut, Kini Bisnis Baju Muslimah

Dewi Perssik memang mengakui dulu pernah bercita-cita jadi Dai'yah tapi kini malah jadi penyanyi dangdut. Ia pun mengganti dengan bisnis baju Muslimah

Editor: Hanang Yuwono
zoom-in Dewi Perssik Dulu Cita-cita Jadi Ustazah Malah Sukses sebagai Pedangdut, Kini Bisnis Baju Muslimah
Tribunnews.com/Apfia Tioconny Billy
Dewi Perssik saat ditemui di JFW 2020 di Senayan City, Jakarta Selatan, Senin (28/10/2019). 

TRIBUNNEWS.COM -- Penyanyi dangdut Dewi Perssik sukses sebagai penyanyi dangdut, kini memilih membuka bisnis baju Muslimah.

Hal itu senada dengan cita-citanya di masa kecil yakni ingin menjadi pendakwah.

Orang tua Dewi Perssik, dalam tayangan Celebrity Story tahun 2018 lalu, pernah mengungkapkan kebanggannya terhadap Depe yang sudah berprestasi sejak kecil.

Kerap Dapat Komentar Pedas karena Peran Mel di Putri Untuk Pangeran, Ini Pesan Nicole Parham

Imel Putri Cahyati Isyaratkan Ingin Nikah Lagi, Bagikan Potret Berdandan Ala Pengantin India

"Masih SD, sekolah, ikut lomba khataman ke Jakarta menang dia," ujar M Aidil, ayah Depe, saat masih hidup.

Ibunda Depe pun mengatakan ketika itu Dewi Perssik pernah mendapat hadiah dari Tien Soeharto.

"Dapat hadiah dari Bu Tien Soeharto," timpal Sri Muna.

Saat ditanya perihal itu, Dewi Perssik memang mengakui dulu pernah bercita-cita jadi Dai'yah.

Berita Rekomendasi

"Kenapa saya punya cita-cita jadi dai'yah? Dulu kalau lomba aku selalu menang. Selalu nomor satu," ujar Depe.

Hal itu karena pengalamannya menempa pendidikan di sekolah Islam di Jember.

BACA SELENGKAPNYA ======>>>>>

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas