5 Seleb dengan Usia Pernikahan Singkat, Ada yang Hanya 3 Bulan
Lima artis dengan usia pernikahan yang terbilang singkat. Ada Ayu Ting Ting, Cici Paramida, hingga Salmafina.
Penulis: garudea prabawati
Editor: Sri Juliati
Dilansir dari Grid.id, mereka menikah di Mekah pada 12 Maret 2009.
Namun, nasib buruk menimpa, baru sebulan menikah, tiba-tiba ada seorang wanita yang mengaku masih menjadi istri sah Ebi yang tercatat sebagai istri ketiganya.
Meski wanita tersebut mencabut pernyataannya, rumah tangga Cici-Ebi sudah mulai retak.
Puncaknya ketika Cici Paramida secara sengaja memergoki Ebi tengah berada dalam sebuah mobil dengan seorang wanita di kawasan Puncak, Bogor, Juni 2009.
Cici pun sengaja ditabrak Ebi tatkala meminta suaminya tersebut untuk keluar dari mobil.
Setelah insiden tersebut Cici langsung mengajukan permohonan cerai.
Pengadilan Agama Jakarta Utara resmi menetapkan Cici Paramida dan Ahmad Suhaebi bercerai, 17 Desember 2009.
3. Salmafina Sunan
Publik Figur juga Selebgram Salmafina Sunan juga sempat menjadi bahasan hangat di tengah khalayak, lantaran kasus perceraiannya.
Di mana dirinya merupakan mantan istri Taqy Malik yang dikenal sebagai hafiz Al Quran di Indonesia.
Dilansir dari Wartakota.co.id, Taqy Malik dan Salmafina Sunan menikah di salah satu masjid yang berada di kawasan Sunter, Jakarta Utara, pada September 2017.
Kala itu Salmafina Sunan masih berusia 18 tahun dan Taqy Malik menginjak usia 20 tahun.
Namun pernikahan Taqy Malik dan Salmafina Sunan hanya bertahan 3 bulan dan bercerai pada 2018.
4. Desy Ratnasari
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.