Mertua Bongkar Perjanjian Pra Nikah Nadya Mustika dan Rizki DA yang Membuat Keduanya Harus Pisah
Ayah Nadya mustika Rahayu akhirnya membongkar soal perjanjian pranikah antara anak angkatnya dan Rizki DA
Editor: Nakita
"Iya kita masih baik-baik aja kok, ketemu juga lancar, komunikasi," tandas Nadya Mustika.
Terakhir, Nadya Mustika juga sempat mendapatkan nasihat dari keluarganya.
Baca juga: Tak Tahan Bungkam, Nadya Mustika Akhirnya Akui Jika Perceraiannya dengan Rizki DA Hanyalah Settingan
Baca juga: Kalem Ditanya Soal Rizki DA, Tapi Nadya Mustika Panik Saat Disinggung Soal Kehamilan: Udah Ah!
Di mana ia menuturkan, setiap rumah tangga pasti memiliki masalah masing-masing.
Akan tetapi, itu semua harus diselesaikan dengan baik dan tanpa emosi.
"Ya dalam berumah tangga itu masalah pasti ada ya, dijalanin dengan baik."
"Jangan pakai emosi atau gimana, selalu musyawarah baik-baik," tutur Nadya Mustika.
Nadya Mustika juga meminta doa bagi masyarakat terkait rumah tangganya dengan Rizki DA.
"Nanti juga akan mendapatkan hasil yang terbaik, pokoknya minta doanya aja lah," pungkasnya.
(Tribunnews.com/Febia Rosada)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.