Daftar Pemenang Mnet Asian Music Awards (MAMA) 2020, BTS Boyong Daesang 2 Tahun Berturut-turut
BTS kembali memborong Daesang di ajang MAMA 2020. Simak daftar pemenang MAMA 2020 berikut ini.
Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Citra Agusta Putri Anastasia
Xsportnews
BTS kembali memborong Daesang di ajang MAMA 2020, Minggu (6/12/2020). Simak daftar pemenang MAMA 2020 berikut ini.
Song of the Year: BTS (Dynamite)
Baca juga: 45 Fakta Jin BTS yang Tengah Berulang Tahun ke-28, Dipanggil Nenek oleh Para Member
Baca juga: Lirik Lagu Abyss - Jin BTS, Hadiah untuk ARMY yang Dirilis Jelang Ulang Tahunnya ke-28
Worldwide Icon of the Year: BTS
Best Male Group: BTS
Best Female Group: BLACKPINK
Best Male Artist: Baekhyun EXO
Best Female Artist: IU
Best New Male Artist: TREASURE
Berita Rekomendasi
Best New Female Artist: Weeekly
Best Vocal Performance – Solo: IU (Blueming)
Best Vocal Performance – Group: MAMAMOO (HIP)
Best Dance Performance – Solo: Hwasa (Maria)
Best Dance Performance – Male Group: BTS (Dynamite)
Best Dance Performance – Female Group: BLACKPINK (How You Like That)
Best Hip Hop & Urban Music: Zico (Any Song)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.