Chord Gitar dan Lirik Lagu Cinta Tak Harus Memiliki - ST12: Maafkan Aku Setulus Hatimu
Berikut chord dan lirik lagu Cinta Tak Harus Memiliki yang dipopulerkan oleh ST12.
Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini chord dan lirik lagu Cinta Tak Harus Memiliki dipopulerkan oleh ST12.
Lagu Cinta Tak Harus Memiliki dirilis pada tahun 2011.
Lagu ini menceritakan tentan perasaan cinta yang tulus, namun tak mendapatkan restu dari orang tua.
Baca juga: Chord dan Lirik Lagu Bintang Kehidupan - Nike Ardila: Malam Malam Aku Sendiri Tanpa Cintamu Lagi
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Mungkin Hari Ini Esok Atau Nanti - Anneth, Kunci Mudah dari C
Chord dan Lirik Lagu Cinta Tak Harus Memiliki - ST12
[Intro] C Em G A Dm F G..
C Em
Cinta memang tak selamanya bisa indah
G A Dm
cinta juga bisa berubah menjadi sakit
Fm C
begitu yang kurasakan kini
Dm G
perih hatiku, tinggal kehancuran
C
Tak pernah terbayangkan
Em
dan tak pernah terpikirkan
G A Dm
cintamu dan cintaku akan berpisah
Fm C
namun harus kurelakan itu
Dm G
untuk hidupmu, agar lebih baik
[Chorus]
F G
Maafkan aku setulus hatimu
C G Am
kepergian diriku itu bukan keinginanku
Dm G
terima saja dengan pilihan yang lain
C C7
dari orang tuamu
F G
Jangan bersedih dengan keadaan ini
C G Am
jika kamu menangis aku juga ikut menangis
Dm G
terima saja semua ini kulakukan
C
untukmu
[Int] C Em G A Dm F G
F G
Maafkan aku setulus hatimu
C G Am
kepergian diriku itu bukan keinginanku
Dm G
terima saja dengan pilihan yang lain
C C7
dari orang tuamu
F G
Jangan bersedih dengan keadaan ini
C G Am
jika kamu menangis aku juga ikut menangis
Dm G
terima saja semua ini kulakukan
C
demi kebaikanmu..ohh
F G
Jangan bersedih dengan keadaan ini
C G Am
jika kamu menangis aku juga ikut menangis
Dm G
terima saja semua ini kulakukan
Dm G
terima saja semua ini kulakukan
F C F G C
untukmu..
Video Klip
(Tribunnews.com/Nadya)
Simak berita lain terkait chord gitar.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.