Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Dispatch Ungkap Kim Jung Hyun di Bawah Kendali Seo Ye Ji, Jadi Penyebab Bersikap Kasar pada Staf

Aktor Kim Jung Hyun menjadi sorotan setelah Dispatch membongkar penyebab ia tak bersikap profesional saat syuting drama Time.

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Dispatch Ungkap Kim Jung Hyun di Bawah Kendali Seo Ye Ji, Jadi Penyebab Bersikap Kasar pada Staf
Dazed/Cosmopolitan
Aktor Kim Jung Hyun menjadi sorotan setelah Dispatch membongkar penyebab ia tak bersikap profesional saat syuting drama Time. Dispatch mengatakan Kim Jung Hyun berada dibawah kendali Seo Ye Ji. 

SYJ: Tetap tegas, apapun itu. Ubah segalanya dengan baik. Skinship no, no.

KJH: Tentu saja.

SYJ: Apakah perilakumu baik?

KJH: Tentu saja. Asisten sutradara dan para wanita berusaha membenahinya, tapi aku bersikap tegas.

Aku bahkan tak melakukan kontak mata dengan para wanita.

SYJ: Ubahlah dengan baik agar tak ada adegan romantis dan tak ada skinship.

KJH: Sudah waktunya Seohyun syuting, jadi semua orang berbicara.

Berita Rekomendasi

Aku baru saja meminta sutradara Jang Joon Ho untuk menghapus semua adegan romansa dengan cara yang sangat logis.

Baca juga: Dispatch Selalu Bongkar Hubungan Idol, Orang Dalam K-Pop Ungkap Fakta Dibaliknya

Baca juga: Prediksi SBS soal Pasangan Tahun Baru Terbukti, Dispatch Rilis Foto Kencan Hyun Bin dan Son Ye Jin

Percakapan Kim Jung Hyun dan Seo Ye Ji yang dirilis Dispatch.
Percakapan Kim Jung Hyun dan Seo Ye Ji yang dirilis Dispatch. (Dispatch via Koreaboo)

SYJ: Bagaimana kamu menyapa staf?

KJH: (Mengirim video dari lokasi syuting) Aku tak pernah menyapa mereka sama sekali.

SYJ: Kamu benar, tak menyapa mereka.

Jika mereka menyapamu terlebih dulu, kamu hanya perlu bersikap tegas.


SYJ: Aku merasa tak enak sekarang. Kirimkan aku seperti apa situasi saat ini.

KJH: (Mengirim video dari lokasi syuting)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas