Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

BREAKING NEWS: Andrea Meza dari Meksiko Memenangkan Miss Universe 2020

Mahkota Miss Universe ke-69 jatuh kepada Andrea Meza dari Meksiko setelah melewati beberapa babak.

Penulis: Tiara Shelavie
Editor: bunga pradipta p
zoom-in BREAKING NEWS: Andrea Meza dari Meksiko Memenangkan Miss Universe 2020
Instagram Miss Universe
Andrea Meza. Mahkota Miss Universe ke-69 jatuh kepada Andrea Meza dari Meksiko setelah melewati beberapa babak. 

TRIBUNNEWS.COM - Meksiko berhasil juarai Miss Universe 2020.

Mahkota Miss Universe ke-69 jatuh kepada Andrea Meza setelah melewati beberapa babak.

Andrea Meza mengalahkan 4 finalis lainnya dari TOP 5, yaitu Julia Gama dari Brasil, Janick Maceta dari Peru, Adline Castelino dari India, dan Kimberly Jiménez dari Republik Dominika.

Sebelum mengalahkan keempat lawannya, Andrea Meza bersaing di babak tanya jawab serta babak pertanyaan di mana masing-masing peserta mendapat satu tema untuk dikomentari.

Berikut daftar finalis lainnya.

1st Runner-Up: Brazil – Julia Gama

2nd Runner-Up: Peru – Janick Maceta

Berita Rekomendasi

3rd Runner-Up: India – Adline Castelino

4th Runner-Up: Dominican Republic – Kimberly Jiménez

Daftar TOP 5 Miss Universe 2020: Perwakilan dari Meksiko, Republik Dominika, Peru, Brasil, dan India
Daftar TOP 5 Miss Universe 2020: Perwakilan dari Meksiko, Republik Dominika, Peru, Brasil, dan India (Miss Universe)

 TOP 10:

- Australia – Maria Thattil

- Costa Rica – Ivonne Cerdas

- Jamaica – Miqueal-Symone Williams

- Puerto Rico – Estefanía Soto

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas