Chord Gitar dan Lirik Lagu C.H.R.I.S.Y.E - Diskoria, Laleilmanino, dan Eva Celia: Kau Kehidupanku
Berikut kunci gitar lagu berjudul C.H.R.I.S.Y.E, kolaborasi antara Diskoria, Laleilmanino, dan Eva Celia.
Penulis: Febia Rosada Fitrianum
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Simak kunci gitar lagu berjudul C.H.R.I.S.Y.E dalam artikel berikut ini.
Lagu dengan judul C.H.R.I.S.Y.E merupakan karya kolaborasi sejumlah musisi Tanah Air.
Di antaranya adalah duo disjoki Diskoria, trio produser rekaman Laleilmanino, serta solois Eva Celia.
Karya mereka tersebut diketahui telah dirilis pada awal 2021, lalu.
Lagu C.H.R.I.S.Y.E menggambarkan jejak musisi legendaris Indonesia, Chrisye.
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Happier Than Ever - Billie Eilish, Kunci dari G: I Dont Relate to You
Baca juga: Chord Gitar Cinta dan Rahasia - Yura Yunita feat Glenn Fredly, dari Kunci C: Jangan Kau Pilih Dia
Chord gitar dan lirik lagu C.H.R.I.S.Y.E - Diskoria, Laleilmanino, dan Eva Celia:
[Intro] F Am C# Gm A#m C 2x [Verse 1] F Dm Andai aku bisa Am C# Menjadi seperti yang kau minta Gm Ku jadi juwita A#m C Kala cinta menggoda F Dm Tak peduli jika Am C# Surga & neraka tak pernah ada Gm Yang penting kau ada A#m C Meski tanpa panah asmara [Bridge] Gm D#m75 A Mengapa sabda alam Dm A#m75 Belum jua satukan kisah Gm C D C# Kita bersama [Chorus] Gm Cintaku bertepuk B Harap yang tak ada F C# Rintihan nada asmara Gm B Inginku kembali ke masa remaja F C# D Serasa galih & ratna A# A Yang kumau kau untukku Dm G Meskipun kau tak rindu Gm C G# C Engkau aku suka [Verse 2] F Dm Aku ingin cinta Am C# Tebar semerbak percik pesona Gm Wahai angin malam A#m C Bantu aku merepih alam [Bridge] Gm C F C# Meskipun kidung ini terlalu Gm C F C# Kuyakin badai pasti berlalu Gm A Dm C# Lilin lilin kecil pun merayu Gm D Pijar hatimu [Chorus] Gm Cintaku bertepuk B Harap yang tak ada F C# Rintihan nada asmara Gm B Inginku kembali ke masa remaja F C# D Serasa galih & ratna A# A Yang kumau kau untukku Dm G Meskipun kau tak rindu Gm C G# Gm C Engkau aku suka [Solo] Dm Gm 4x Cm F A# D# Am C# Gm [Bridge 2] A#m D# G# Fm Ternyata cinta dihadapan hatimu A#m C Hanya kesenian lain [Reff] Gm Cintaku bertepuk B Harap yang tak ada F C# Rintihan nada asmara Gm B Inginku kembali ke masa remaja F C# Serasa galih & ratna A# A Yang kumau kau untukku Dm G Meskipun kau tak rindu Gm C G# Gm F Engkau aku suka Gm Cintaku bertepuk B Harap yang tak ada F C# Rintihan nada asmara Gm B Kau kehidupanku meski kau tak tahu F C# Ada aku di hidupmu A# A Yang kumau kau untukku Dm G Meskipun kau tak rindu Gm C G# Gm F Engkau aku suka [Outro] Gm B F
Baca juga: Chord Gitar Lagu Titipane Gusti - Denny Caknan, Kunci dari G: Tenanono, Perasaan Iki
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Mengejar Mimpi - Yovie & Nuno, Kunci F: Meskipun Engkau Telah Pergi
(Tribunnews.com)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.