Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sinopsis Film The Negotiator, Aksi Negosiator untuk Lakukan Pembuktian, Malam Ini di TransTV

Film The Negotiator berkisah tentang aksi Samuel L. Jackson yang merupakan seorang negosiator untuk membuktikkan bahwa dia tidak bersalah.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Sri Juliati
zoom-in Sinopsis Film The Negotiator, Aksi Negosiator untuk Lakukan Pembuktian, Malam Ini di TransTV
Imdb.com
Film The Negotiator berkisah tentang aksi Samuel L. Jackson yang merupakan seorang negosiator untuk membuktikan bahwa dia tidak bersalah. 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah sinopsis film The Negotiator yang akan tayang malam ini, Selasa (4/1/2022) di TransTV pukul 23.30 WIB.

Film The Negotiator berkisah tentang aksi Samuel L Jackson yang merupakan seorang negosiator untuk membuktikkan bahwa dia tidak bersalah.

Negotiator dirilis pada 29 Juli 2018 di Amerika Serikat dan berdurasi 140 menit.

Sutradara film The Negotiator adalah F. Gary Gray.

Sementara itu, penulis film ini adalah James DeMonaco dan Kevin Fox.

Film ini dibintangi sederet artis di antaranya Samuel L. Jackson, Kevin Spacey, dan David Morse.

Baca juga: Sinopsis Film Cell, Teror Sinyal Telepon yang Menginfeksi Manusia Jadi Zombie

Baca juga: SINOPSIS Brick Mansions, Aksi Paul Walker Ungkap Pembunuh Ayahnya, Tayang Malam Ini di Trans TV

Sebelum menontonnya, simak sinopsis film The Negotiator dikutip dari Imdb.com, Selasa (4/1/2022).

Berita Rekomendasi

Di kantor polisi timur Chicago terdapat negosiator sandera teratas.

Negosiator tersebut bernama Letnan Danny Roman.

Saat itu, ia berusaha membujuk penyandera untuk menyerah.

Akan tetapi, Roman tidak berhasil membujuknya.

Lalu, ia mencoba menawarkan dirinya sebagai sandera tambahan.

Alasaannya, supaya ia bisa dijatuhkan dengan penggunaan kekuatan minimum.

Roman memilih menjadi sandera tambahan daripada mendapat serangan habis-habisan.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas