Chord Gitar Melepas Lajang - Arvian Dwi ft Tri Suaka: Mungkin saat Ini Ku akan Melepas Masa Lajangku
Berikut chord gitar dan lirik lagu Melepas Lajang yang dipopulerkan oleh Arvian Dwi ft Tri Suaka. Kunci dimainkan dari C.
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Whiesa Daniswara
TRIBUNNEWS.COM - Inilah chord gitar dan lirik lagu Melepas Lajang yang dipopulerkan oleh Arvian Dwi featuring Tri Suaka.
Lagu yang diciptakan oleh Tri Suaka ini telah dirilis pada 6 Januari 2022.
Video klip lagu Melepas Lajang diunggah di kanal YouTube TRISNA MUSIC dan menduduki nomor tujuh trending, Kamis (13/1/2022).
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Sudah - Ardhito Pramono: Sudah, Sudahi Semua Bicara
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Bersama Bintang - Drive: Senja Kini Berganti Malam
Chord Gitar dan Lirik Lagu Melepas Lajang - Arvian Dwi ft Tri Suaka
C Am
Mungkin sudah saatnya
Dm G C Am
Kan ku akhiri masa kesendirian
Dm G Em E A
Mempersiapkan hati tuk melamarmu
Dm G
Terimalah diriku
Reff:
F G Em
Mungkin saat ini ku akan
A Dm
Melepas masa lajangku
G C
Kan ku persunting dirimu
F G Em
Jadilah pasanganku dan hidup
A Dm
Menua bersamaku
G C G
Terimalah cintaku
C Am
Mungkin sudah saatnya
Dm G C Am
Kan ku akhiri masa kesendirian
Dm G Em E A
Mempersiapkan hati tuk melamarmu
Dm G
Terimalah diriku... Uuuuuuuuu
Reff:
F G Em
Mungkin saat ini ku akan
A Dm
Melepas masa lajangku
G C
Kan ku persunting dirimu
F G Em
Jadilah pasanganku dan hidup
A Dm
Menua bersamaku
G C G
Terimalah cintaku
Baca juga: Chord Gitar Lagu Betapa - Sheila on 7, Kunci Dimainkan dari E: Seminggu setelah Kau Pergi
Baca juga: Lirik dan Chord Gitar Menjadi Dia - Tiara Andini: Aku Hanya Aku yang Sederhana
(Tribunnews.com)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.