KRONOLOGI Marshel Widianto Kenal Dea OnlyFans, Berawal dari Podcast, Beli Konten Demi Membantu
Komika Marshel Widianto menceritakan terkait kronologi perkenalannya dengan Dea OnlyFans.
Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Salma Fenty
Namun, keterangan Marshel Widianto berpengaruh pada pengembangan kasus tersebut.
"Nanti perkembangan pemeriksaan hari ini ya menentukan langkah penyidikan berikutnya," tutur Kombes Zulpan.
"Termasuk juga status saudara Marshel," tambahnya.
Dalam kesempatan itu, Zulpan juga belum menyebutkan pasal yang bisa menjerat Marshel.
Namun, Kombes Zulpan menekankan bahwa tindakan Marshel Widianto tidak dibenarkan.
"Ya kan itu tidak dibenarkan ya. Tentu penyidik akan memeriksa dulu semua keterangan yang diberikan oleh saudari Dea dan juga beberapa orang yang berkaitan," terangnya.
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Indah Aprilin Cahyani)
Berita Rekomendasi
Baca berita lainnya terkait Dea OnlyFans Terjerat Pornografi.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.