Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sinopsis In the Heart of the Sea, Tenggelamnya Kapal Penangkap Ikan Paus, Malam Ini di TransTV

Berikut sinopsis In the Heart of the Sea, yang akan tayang malam ini, Rabu (11/5/2022) di TransTV pukul 23.30 WIB.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Sinopsis In the Heart of the Sea, Tenggelamnya Kapal Penangkap Ikan Paus, Malam Ini di TransTV
Imdb.com
Sinopsis Film In the Heart of the Sea tayang Malam ini di TransTV 

TRIBUNNEWS.COM - Simak sinopsis In the Heart of the Sea, yang akan tayang malam ini, Rabu (11/5/2022) di TransTV pukul 23.30 WIB.

Film In the Heart of the Sea berkisah tentang kapal penangkap ikan paus Essex yang tenggelam oleh paus raksasa pada tahun 1820.

Dirilis pada 4 Desember 2015 di Indonesia, film In the Heart of the Sea berdurasi 122 menit.

Sutradara film ini adalah Ron Howard.

Film ini dibintangi dengan sederet artis di antaranya Chris Hemsworth, Cillian Murphy dan Brendan Gleeson.

Baca juga: Sinopsis The Matrix Revolutions, Aksi Keanu Reeves Selamatkan Bumi dan Dunia Matrix dari Perang

Baca juga: Sinopsis Point Break, Aksi Penyamaran Agen FBI Mengungkap Kasus Perampokan, Malam Ini di TransTV

Sebelum menontonnya, simak sinopsis In the Heart of the Sea dikutip dari Imdb.com, Rabu (11/5/2022).

Pada musim dingin tahun 1820, sebuah perusahaan penangkapan ikan paus di Nantucket telah memasang kembali Essex.

Berita Rekomendasi

Kapal Essex akan berpartisipasi dalam perdagangan minyak ikan paus yang menguntungkan.

Mengetahui itu, Thomas Nickerson mendaftar sebagai anak kabin.

Saat itu, Nickerson masih berusia 14 tahun.

Kemudian, pemilik kapal menyewa pemburu paus veteran Owen Chase.

Namun di tengah perjalanan, Chase kecewa dengan kaptennya.

Kaptennya bernama George Pollard.

Ia merupakan seorang pelaut berpengalaman dari keluarga pemburu paus yang mapan.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas