Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Belum Ingin Menikah, Cinta Laura Pilih Lebih Fokus Karier dan Bisnis: I Love My Job

Belum ingin menikah, Cinta Laura memilih untuk lebih fokus karier dan bisnis.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: Salma Fenty
zoom-in Belum Ingin Menikah, Cinta Laura Pilih Lebih Fokus Karier dan Bisnis: I Love My Job
Vidio
Belum ingin menikah, Cinta Laura memilih untuk lebih fokus karier dan bisnis. 

Rencananya, Cinta akan membuka banyak cabang di seluruh Indonesia.

"Plan jangka panjangnya adalah mudah-mudahan bisa membuka banyak cabang di seluruh Indonesia."

"Membantu memeratakan ekonomi Indonesia di kota-kota yang lebih kecil."

"Jadi bukan Jakarta fokus aku, tapi kota-kota lain," sambungnya.

Cinta mencintai pekerjaan yang ia jalani dan berharap dapat bermanfaat bagi banyak orang.

"I love my job, I love what I do."

"Aku rasa apa yang aku lakukan mudah-mudahan bisa bermakna bagi banyak orang."

Berita Rekomendasi

"Itu yang membuat aku bahagia," lanjutnya.

Ia pun tak ingin menghiraukan perkataan orang lain yang justru akan membuatnya goyah.

"I'm young dan aku nggak akan pernah dengerin kata-kata orang lain yang hanya menjatuhkan dan membuat aku gelisah."

"Karena nggak ada gunanya, mereka nggak berkontribusi terhadap perkembangan hidup aku," tutup Cinta Laura.

(Tribunnews.com/Katarina Retri)

Berita lainnya terkait Cinta Laura

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas