Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Ngaku Tak Masalah Tidak Diundang ke Nikahan Deddy Corbuzier, Kalina Oktarani Justu Mendoakan

Kalina Oktarani turut memberikan ucapan selamat serta doa untuk Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa yang baru saja menikah.

Penulis: Indah Aprilin Cahyani
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Ngaku Tak Masalah Tidak Diundang ke Nikahan Deddy Corbuzier, Kalina Oktarani Justu Mendoakan
Youtube Melaney Ricardo
Kalina Oktarani 

Sebagai sahabat sekaligus spiritual Deddy, Gus Miftah tentunya sangat berbahagia atas pernikahan keduanya.

Dikutip dari YouTube KH INFOTAINMENT, Rabu (8/6/2022), Gus Miftah yang juga dikenal dekat dengan Deddy Corbuzier sudah menawarkan hadiah fantastis.

Ia ingin menghadiahi Deddy ibadah ke Tanah Suci.

Deddy Corbuzier diminta memilih apakah ia ingin umrah atau naik haji.

Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa memamerkan cincin pernikahan mereka.
Gus Miftah menawarkan hadiah fantastis untuk pernikahan Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa. (Instagram @deddycorbuzier)

"Saya bilang, lo minta hadiah apa dari gue? Mau haji atau umrah gue jabanin," terang Gus Miftah.

Namun begitu, Deddy belum mengambil keputusan.

Pria berusia 45 tahun itu tampaknya masih merasa sungkan menerima hadiah dari Gus Miftah.

Berita Rekomendasi

"'Udah lah entar gampang' dia bilang. 'Gue udah sering ngerepotin lo malah mau minta kado'," kata Gus Miftah.

Ini merupakan pernikahan yang kedua bagi Deddy Corbuzier.

Sebelumnya Deddy pernah menikah dengan Kalina Oktarani dan dikaruniai seorang putra bernama Azka Corbuzier.

Baca juga: Azka Akan Kabarnya Ikuti Jejak Deddy Corbuzier Jadi Mualaf, Ini Tanggapan Gus Miftah

Baca juga: Deddy Corbuzier dan Sabrina Menikah, Kalina Oktarani: Selamat, Semoga Ini Terakhir untuk Papa Anakku

Berita lain terkait pernikahan Deddy Corbuzier

(Tribunnews.com/Indah Aprilin)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas