Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Pink Venom - BLACKPINK Resmi Rilis, Ini Fakta-Faktanya

BLACKPINK akhirnya comeback dengan merilis singel baru berjudul Pink Venom pada hari ini, Jumat (19/8/2022) siang. Simak fakta-faktanya di sini.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Miftah
zoom-in Pink Venom - BLACKPINK Resmi Rilis, Ini Fakta-Faktanya
YouTube Blackpink
BLACKPINK akhirnya comeback dengan merilis singel baru berjudul Pink Venom pada hari ini, Jumat (19/8/2022) siang. Simak fakta-faktanya di sini. 

Konser tur dunia yang bertajuk BORN PINK akan dimulai dari Seoul yakni 15 dan 16 Oktober 2022.

Belum ada informasi di mana konser ini akan digelar.

3. Konser tur dunia di 26 kota

Selanjutnya mereka akan menyambangi 26 kota untuk melaksanakan konser tur dunia.

Pertama BLACKPINK akan mengunjungi Amerika Serikat dan Kanada.

Akhir November hingga Desember, BLACKPINK akan mengunjungi Eropa dan kemudian menuju ke Asia dan Timur Tengah di awal tahun 2023.

Pada musim panas tahun depan, grup ini akan melakukan tur ke Australia dan Selandia Baru.

Berita Rekomendasi

4. Di Jakarta tanggal 11 Maret 2023

Konser di Jakarta sendiri dijadwalkan tanggal 11 Maret 2023.

Sama seperti kota lainnya, belum ada informasi detail lokasi dan harga tiket serta promotor.

(Tribunnews.com/Widya) (Kompas.com, Melvina Tionardus, Cynthia Lova)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas