Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Kiesha Alvaro Diminta Beri Satu Kata soal Perceraian, Okie Agustina: Udah Mau Nangis

Kiesha Alvaro diminta beri satu kata soal perceraian, jawabannya jadi sorotan. Okie Agustina sebut anaknya sampai menahan tangis.

Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Kiesha Alvaro Diminta Beri Satu Kata soal Perceraian, Okie Agustina: Udah Mau Nangis
Instagram @okieagustina_
Kiesha Alvaro (kiri) dan Okie Agustina (kanan) - Kiesha Alvaro ungkap satu kata soal perceraian, Okie Agustina sebut putranya menahan tangis. 

"Trauma," jawab Kiesha.

Barikutnya, Feno Rose kembali menyodorkan kalimat lain untuk dijawab Kiesha.

"Anak pertama," ucap Feni Rose.

"Tanggung jawab," tegasnya.

"Tulang punggung," kata Feni Rose lagi.

"Keras," timpalnya.

Kiri ke kanan: Pasha Ungu, Kiesha Alvaro, Shakiena Azalea, dan Okie Agustina - Belajar dari perceraian orang tuanya, Kiesha Alvaro tak ingin mengulangi kesalahan yang sama saat menikah kelak.
Kiri ke kanan: Pasha Ungu, Kiesha Alvaro, Shakiena Azalea, dan Okie Agustina - Belajar dari perceraian orang tuanya, Kiesha Alvaro tak ingin mengulangi kesalahan yang sama saat menikah kelak. (Instagram @kiesha.alvaro)

Niat Kiesha Alvaro Curhat soal Masa Lalu

Berita Rekomendasi

Kiesha Alvaro mengungkapkan niat awal curhat perjuangannya di masa lalu, imbas dari perceraian orang tuanya.

Diketahui Pasha Ungu dan Okie Agustina memang telah berpisah sejak 20 Januari 2009, lalu.

Keduanya kini sudah sama-sama memiliki pasangan.

Pasha Ungu menikah dengan Adelia Wilhelmina pada, sementara Okie menikah lagi dengan pesepakbola Gunawan Dwi Cahyo.

Ia menyebut tujuannya bercerita soal perceraian orang tua bukan ingin memojokkan sang ayah, Pasha Ungu.

"Kadang netizen suka nyebelin," tegas Kiesha, saat menjadi bintang tamu acara Sweet Daddy, dikutip dari YouTube Trans TV, Selasa (8/11/2022).

Kiesha Alvaro ungkap niat awal berbagi kisah hidupnya terkait perceraian orang tua, Okie Agustina dan Pasha Ungu.
Kiesha Alvaro ungkap niat awal berbagi kisah hidupnya terkait perceraian orang tua, Okie Agustina dan Pasha Ungu. (YouTube Trans TV Official)

Ketika bercerita, Kiesha memposisikan dirinya sebagai bocah 5 tahun yang berjuang keluar dari tekanan hidup dan trauma atas perceraian orang tua.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas